Skip to main content

Posts

Showing posts from 2019

A Letter To The Future

Dear, future Me. Kamu tidak perlu bisa segalanya . Kamu tidak perlu tahu semuanya . Hanya yang menurutmu penting dan kamu suka. Itu sudah cukup. Akui kekuranganmu. Bilang bisa, kalau sanggup. Bilang tidak bisa kalau tidak sanggup. Tidak ada yang menuntutmu untuk bisa semua, tahu semua. Jangan over-think . You know damn well, what over-think does to you. Aku tahu kamu tahu. I will not explain it more. Tidak semua orang memiliki jalan hidup yang sama, so stop judging people by their act, or their appearance. Bisa jadi yang kamu judge itu lebih baik dari kamu. Bisa jadi nanti kamu belajar dari dia. Bisa jadi kamu suatu saat nanti butuh dia. Jika pun dia jahat padamu, ikhlaskan. Tidak ada orang yang dilahirkan jahat. Yang ada, hidup yang terlalu keras, membuatnya keras menghadapi hidup. Lakukan apa yang kamu suka . Tapi punya batas. Kamu tidak perlu membuat orang lain menyukaimu. Kamu hanya perlu menyukai dirimu sendri. Jadi dirimu sendiri. Nanti akan datang oran...